Untuk menambahkan link url di widget, biasanya menggunakan daftar link. Ketika Anda menambahkan daftar link pada Sidebar, maka secara default link akan terbuka pada window yang sama, kemudian blog akan tertutup.
Ada keuntungan dan kerugian menggunakan daftar link yang apabila di klik terbuka di window yang sama. Keuntungannya
ketika pengunjung ingin kembali, harus klik mundur (back). Hal ini akan menambah page view web.
Sedangkan kerugiannya, adalah blog Anda akan tertutup.
Cara agar link di side bar terbuka di jendela baru
1. Login ke Blogger
2. Klik Template > Edit HTML
3. Centang Expand Template Widget
4. Cari judul yang Anda buat, cotoh saya cari Blogroll (gunakan Ctrl+F untuk memudahkan)
5. Akan tampil seperti pada gambar di bawah ( Perhatikan kode yang dilingkari merah)
6. Tambahkan kode
target='_blank'
atau target='new'
, maka hasilnya menjadi<li><a expr:href='data:link.target' target='_blank'><data:link.name/></a></li>7. Selanjutnya Simpan Template dan Silakan Coba
0 Response to "Cara agar link di side bar terbuka di jendela baru"
Post a Comment